Quotes Drama Korea Squid Game
Squid game merupakan drama korea yang cukup viral di tahun 2021. Drama korea Squid Game menceritan tentang sebuah kontes permainan yang hadiahnya sangat besar sekaligus resikonya juga besar. Para pemain di dalam squid game merupakan orang-orang yang sedang membutuhkan uang secara cepat, namun dengan taruhan nyawa. Apapun caranya, banyak orang mengikuti permainan ini. Tak sedikit beberapa pemain terpaksa kehilangan nyawa saat bermain Squid Game.
Dari drama Squid game ini, banyak sekali pesan moral yang kita dapatkan usai menontonnya. Berikut merupakan quotes drama squid game yang telah dirangkum.
Melakukan aksi nyata lebih menyenangkan daripada hanya menonton. - II Nam
Kita hidup ini adalah permainan, ada banyak pemain. Jika kamu tidak bisa bermain dengan mereka, maka merekalah yang akan bermain dengan kamu. - II Nam
Aku tidak memiliki alasan apapun, tapi kamu memiliki sebuah alasan agar permainan ini tetap berjalan. Terima kasih telah bermain dengan saya. - Ji Yeong
Aku tidak percaya pada siapapun yang berakhir di tempat seperti ini.
Kamu tidak bisa mempercayai orang karena kamu tidak cukup memiliki kelebihan untuk diandalkan. - Kang Sae Byeok dan Gi Hun
Kamu tahu apa persamaan dari orang yang tidak memiliki uang dengan orang yang terlalu banyak uang? sama-sama hidup itu tidak menyenangkan. - II Nam
Itulah beberapa Quotes Drama Squid Game. Semoga bermanfaat bagi kamu yang membacanya. Terima kasih.